Resep Pesmol gurame kuah santan oleh Indri
Berikut ini resep memasak Pesmol gurame kuah santan. Resep Pesmol gurame kuah santan yang ditulis Indri cukup untuk 4-5 orang.
Resep Pesmol gurame kuah santan
Porsi: 4-5 orang
Bahan-bahan
- 2 ekor gurame sedang
- 2-3 ruas kunyit
- 3 buah cabe merah keriting
- 2 ruas jahe
- 3 butir kemiri
- 1 sdt ketumbar
- 3 butir bawang putih
- 6 butir bawang merah
- 1 batang sereh
- 1 batang daun bawang
- 1 buah tomat sedang
- 1 bungkus santan instan
- secukupnya gula, garam, penyedap
- secukupnya rawit merah
- 1/2 jerus nipis/lemon untuk merendam ikan
Langkah
-
Bersihkan sisik ikan dan rendam di air yg diberi perasan jeruk nipis/lemon
-
Goreng ikan sampai matang
-
Haluskan semua bumbu (bawang,cabai,kunyit,jahe,ketumbar,kemiri), potong2 tomat,daun bawang dan geprek sereh
-
Tumis semua bumbu halus,gula,garam,penyedap beserta sereh... jika sudah wangi tambahkan santan,sedikit air dan aduk agar tidak pecah..
-
Setelah mendidih masukan ikan, potongan tomat, potongan daun bawang, dan masukan cabe rawit merah
-
Tunggu smpe agak meresap lalu sajikan...
-
Selamat makan.....
Itulah Resep Pesmol gurame kuah santan, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pesmol gurame kuah santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pesmol gurame kuah santan - Indri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pesmol gurame kuah santan - Indri dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2016/08/resep-pesmol-gurame-kuah-santan-indri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.