Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto Dari Wilda Wily

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto Dari Wilda Wily
  • Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto oleh Wilda Wily

    Berikut ini adalah resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto. Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto yang ditulis Wilda Wily bisa jadi .



    gambar untuk cara membuat Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto


    Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor ayam, potong2
    2. 3 liter air
    3. 2 lembar daun salam
    4. 3 lembar daun jeruk
    5. 2 batang serai,geprek
    6. 4 cm lengkuas, geprek
    7. secukupnya garam, gula, penyedap
    8. bumbu halus:
    9. 10 siung bawang merah
    10. 5 soung bawang putih
    11. 2 ruas kunyit
    12. 2 cm jahe
    13. 2 butir kemiri, sangrai
    14. 1/2 sdt merica butir
    15. pelengkap:
    16. telur rebus, kol iris, tauge, soun (direndam), daun bawang
    17. sambal, jeruk nipis, tomat iris, kerupuk

    Cara Membuat

    1. Rebus ayam dengan daun salam, buang busanya

    2. Tumis bumbu halus bersama daun jeruk dan serai sampai harum. Lalu masukkan bumbu ke rebusan ayam

    3. Tambahkan lengkuas, garam, gula, penyedap. Masak sampai bumbu meresap ke ayam

    4. Sajikan soto dengan pelengkapnya




    Demikianlah tadi Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto Dari Wilda Wily diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Soto Ayam Rebus #postingrame2_soto Dari Wilda Wily dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2015/02/resep-soto-ayam-rebus-postingrame2soto.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==