Resep Rujak serut es krim By Wirda

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Rujak serut es krim By Wirda
  • Resep Rujak serut es krim oleh Wirda

    Berikut ini resep memasak Rujak serut es krim. Resep Rujak serut es krim yang dishare oleh Wirda dapat disajikan .



    resep Rujak serut es krim


    Resep Rujak serut es krim


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Buah-buahan apa saja boleh:
    2. 1 buah nenas
    3. 1 buah mangga (boleh yg muda atau agak matang)
    4. 1 buah apel
    5. 1 buah pir jambu
    6. 1 buah ubi jalar madu
    7. 1/2 buah pepaya mengkal
    8. 1 buah bengkuang (kalau ada)
    9. 2 buah timun
    10. Bumbu untuk kuah:
    11. 5 buah cabe rawit (kalau suka pedas boleh di tambah)
    12. 300 gr gula merah
    13. 500 ml air
    14. 1 sdt asam jawa
    15. 1 ruas jari terasi bakar

    Langkah

    1. Untuk buah yg harus dikupas seperti nenas, pepaya, ubi, bengkuang, dan mangga, dikupas lalu di cuci bersih kemudian di parut. Untuk nenas sebaiknya di potong kecil2 Karena kalau di parut akan hancur.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Sedangkan buah yg bisa tanpa di kupas, setelah di cuci bersih langsung diparut.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Ulek cabe rawit sampai halus. Tambahkan terasi bakar. Kemudian masukkan ke dalam panci bersama sedikit garam, dan gula merah serta air. Masak sampai mendidih dan gula larut

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Setelah air kuah matang, dinginkan. Lalu masukkan sedikit2 ke dlm campuran buah yg sudah di serut. Sambil di rasa asam, asin, manis dan pedasnya. Kalau kurang manis boleh di tambah gula pasir sesuai selera.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Boleh langsung di sajikan dengan di tambah 1 sendok es krim di atasnya. Tapi akan lebih nikmat jika rujaknya dibiarkan semalam di kulkas. Hal ini membuat bumbu rujak masuk ke seluruh buah.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Karena kuahnya di masak, rujak tahan bbrp hari. Asal dimasukkan ke dalam kulkas dengan wadah tertutup. Oiya, sebaiknya jg pakai es krim rasa vanila atau strowberry ya. Kalau coklat menurut sy kurang pas. Silahkan mencoba

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Rujak serut es krim, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Rujak serut es krim diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rujak serut es krim By Wirda diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Rujak serut es krim By Wirda dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2015/11/resep-rujak-serut-es-krim-by-wirda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==