Resep Oseng Teri Tempe+bunga pepaya oleh iwed inay
Berikut ini adalah cara memasak Oseng Teri Tempe+bunga pepaya. Resep Oseng Teri Tempe+bunga pepaya yang ditulis iwed inay cukup untuk 6 porsi.
Resep Oseng Teri Tempe+bunga pepaya
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 1 ons Teri medan (jangan yg halus)
- 1/2 bungkus tempe potong dadu di goreng
- 3 bungkus bunga pepaya
- 4 siung Bawang merah
- 5 siung Bawang putih
- secukupnya jahe
- secukupnya cabe merah keriting
- secukupnya gula
- lengkuas
- daun salam
- daun jeruk
- cabe rawit merah
- garam
Cara Membuat
-
Cuci bersih semua bahan yah
-
Tumis bawang merah,bawang putih,jahe,lengkuas,Teri medan (hingga setengah kering)
-
Masukkan daun salam,daun jeruk,irisan cabe,bunga pepaya hingga layu.Masukkan Tempe yg sdh digoreng
-
Tambahkan air sedikit,garam+gula. Aduk hingga matang. Angkat tiriskan. Sajikan dengan nasi putih hangat. Yumm
Itulah Resep Oseng Teri Tempe+bunga pepaya, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Oseng Teri Tempe+bunga pepaya diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng Teri Tempe+bunga pepaya Kiriman dari iwed inay diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oseng Teri Tempe+bunga pepaya Kiriman dari iwed inay dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2016/10/resep-oseng-teri-tempebunga-pepaya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.