Resep Oreo strawberry cheesecake no bake oleh Mutia Helinda
Berikut ini adalah resep memasak Oreo strawberry cheesecake no bake. Resep Oreo strawberry cheesecake no bake yang ditulis Mutia Helinda bisa menjadi 1 porsi.
Resep Oreo strawberry cheesecake no bake
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 2 bungkus Oreo
- 120 gr Keju parut
- SKM 3 bungkus @40gr
- 27 gr Susu bubuk dancow putih
- Maizena 2 1/2 sdm. Larutkan dgn air
- 600 ml Air
- secukupnya Strawberry
Langkah
-
Pisahkan biskuit oreo dan krimnya. Setelah itu tumbuk atau blender oreo sampai halus. Sisihkan.
-
Panaskan air, masukin susu kental manis dan susu dancow. Aduk sampe mendidih.
-
Tambahkan keju parut dan krim oreo.
-
Tambahkan maizena yg sdh dilarutkan sedikit air. Aduk rata sampe gada lg yg menggumpal. Tunggu mendidih, matikan dh trs dinginin dlu diemin aja sekitar 10menit sampe kira2 fla udh anget aja
-
Susun remukan oreo dan flanya + topping strawberry berlapis2 sesuai selera aja. Kasih keju parut di atasnya
-
Tinggal masukkan freezer 2-4jam. Siap di makan dingin2
Demikianlah Resep Oreo strawberry cheesecake no bake, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Oreo strawberry cheesecake no bake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oreo strawberry cheesecake no bake By Mutia Helinda diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oreo strawberry cheesecake no bake By Mutia Helinda dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2016/12/resep-oreo-strawberry-cheesecake-no.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.