Resep Ikan Belanak Kukus Daun Pisang oleh Sri Sutanti
Dibawah ini adalah resep masakan Ikan Belanak Kukus Daun Pisang. Resep Ikan Belanak Kukus Daun Pisang yang ditulis Sri Sutanti bisa jadi .
Resep Ikan Belanak Kukus Daun Pisang
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 Kg ikan belanak
- bumbu:
- 3 siung bawang putih
- 2 sdt garam
- 1 cm jahe
- 0.5 cm kunyit
- secukupnya ketumbar dan merica
- untuk pelengkap:
- 5 siung bawang merah iris
- 5 siung bawang putih iris
- 10 cabe galak potong-potong
- 2 cm lengkuas iris
- 5 lembar daun salam potong jadi beberapa bagian
- air
- daun pisang
Cara Membuat
-
Bersihkan dan potong sesuai selera ikan belanak
-
Haluskan semua bumbu dan oleskan merata pada ikan yang sudah dibersihkan
-
Siapkan semua bahan pelengkap dan daun pisang. mulailah meracik dengan menaruh ikan di daun pisang, kemudian masukan juga bahan pelengkap sesuai selera. setelah selesai bungkus dan kukus
-
Setelah masak, sajikan. pedasss
Itulah tadi Resep Ikan Belanak Kukus Daun Pisang, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ikan Belanak Kukus Daun Pisang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan Belanak Kukus Daun Pisang Dari Sri Sutanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan Belanak Kukus Daun Pisang Dari Sri Sutanti dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2017/06/resep-ikan-belanak-kukus-daun-pisang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.