Resep Capcai Cihui tanpa MSG By Made L. Kartika K

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Capcai Cihui tanpa MSG By Made L. Kartika K
  • Resep Capcai Cihui tanpa MSG oleh Made L. Kartika K

    Berikut ini adalah resep Capcai Cihui tanpa MSG. Resep Capcai Cihui tanpa MSG yang ditulis Made L. Kartika K cukup untuk 5 porsi.



    resep makanan Capcai Cihui tanpa MSG


    Resep Capcai Cihui tanpa MSG


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 3 butir bawang putih
    2. 1/4 siung bawang bombai
    3. 3 batang Sosis ayam
    4. 2 batang wortel lokal
    5. 1 batang kecil Kembang kol
    6. 1 ikat Sawi hijau yg kecil (bisa ganti pokcay)
    7. 2 sdm saos tiram (sesuai selera)
    8. 1 sd teh kecap asin (sesuai selera)
    9. 20 butir telur puyuh yg sdh direbus
    10. secukupnya Merica dan Garam

    Cara Membuat

    1. Potong potong semua sayuran setelah dibersihkan

    2. Tumis bawang putih dan bawang bombai hingga harum

    3. Masukan sosis ayam masak hingga matang

    4. Masukan wortel dan sayuran yang sudah dipotong2 tadi

    5. Berikan air 2 gelas. Masak hingga mendidih, tambahkan saus tiram,merica dan kecap asin . Aduk rata dan tunggu hingga mendidih dan sayuran matang

    6. Masukan 20 butir telor puyuh aduk rata, tunggu sampai 5 menit hingga mendidih kembali

    7. Matikan kompor beri garam sesuai selera. Aduk rata

    8. Sajikan selagi panas




    Demikianlah tadi Resep Capcai Cihui tanpa MSG, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Capcai Cihui tanpa MSG diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Capcai Cihui tanpa MSG By Made L. Kartika K diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Capcai Cihui tanpa MSG By Made L. Kartika K dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2017/12/resep-capcai-cihui-tanpa-msg-by-made-l.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==