Resep Sengkulun betawi oleh Iip
Dibawah ini adalah cara memasak Sengkulun betawi. Resep Sengkulun betawi yang dibuat oleh Iip bisa disajikan .
Resep Sengkulun betawi
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan A:
- 125 gr gula aren
- 30 gr gula pasir
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt vanili
- 2 lembar daun pandan
- Bahan B:
- 125 gr tepung ketan putih
- 60 gr tepung beras
- 1 sdt air kapur sirih
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt vanili
- Bahan C:
- 1 sdm tepung ketan
- 1 sdm tepung beras
- 40 gr gula aren
- 3 sdm Air panas kurang lebih . Sampe adonan bisa d pulung
- Bahan D:
- 1 butir Kelpa parut
- 1 lembar daun pandan
- 1/4 sdt garam
Langkah
-
Masak bahan A, hingga larut. Lalu saring. Biarkan hangat.
-
Campur semua bahan B, tuang bahan A aduk hingga rata.
-
Campur jadi satu bahan C, buat bulat2 kecil.
-
Siapkan kukusan, dan cetakan yg sudah di oles minyak.
-
Tuang adonan B, kukus 10 menit.
-
Masukan bahan C, di atas kue. Terserah mau berapa buah isi setiap cetakan.
-
Kukus 15 menit.
-
Kukus bahan D, 10 menit.
-
Sajikan dg kelapa parut.
Itulah tadi Resep Sengkulun betawi, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sengkulun betawi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sengkulun betawi Kiriman dari Iip diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sengkulun betawi Kiriman dari Iip dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2015/03/resep-sengkulun-betawi-kiriman-dari-iip.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.