Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost Dari Mery Octaviani Dewi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost Dari Mery Octaviani Dewi
  • Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost oleh Mery Octaviani Dewi

    Berikut ini adalah resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost. Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost yang ditulis Mery Octaviani Dewi cukup untuk 2 porsi.



    bahan dan cara membuat Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost


    Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus tofu telur
    2. 2 siung bawang putih
    3. 2 butir telur asin pisahkan kuningnya haluskan
    4. 2 sdm mentega
    5. secukupnya Air kaldu
    6. 1 lembar daun bawang
    7. secukupnya Garam
    8. secukupnya Gula
    9. secukupnya Merica
    10. secukupnya Minyak

    Langkah

    1. Potong tahu jepang setebal 2cm. Lalu goreng dan tiriskan

    2. Panaskan mentega, tumis bawang putih hingga harum. Masukkan kuning telur asin yg sudah dihaluskan.tambahkan air kaldu. Aduk rata. Tambahkan air bila perlu hingga mendapatkan kekentalan yg diinginkan.

    3. Tambahkan garam, gula, merica sesuai selera. Masukkan tofu dan daun bawang. Boleh juga ditambahkan sisa putih telur asin, dipotong dadu agar smua bahan tidak tersisa. ??




    Itulah tadi Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost, Semoga berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost Dari Mery Octaviani Dewi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tahu Jepang Telur Asin ala d'cost Dari Mery Octaviani Dewi dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2017/07/resep-tahu-jepang-telur-asin-ala-d-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==