Resep Keringan Sambel Tongkol ???????????? Kiriman dari Nindy

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Keringan Sambel Tongkol ???????????? Kiriman dari Nindy
  • Resep Keringan Sambel Tongkol ???????????? oleh Nindy

    Berikut ini adalah resep cara membuat Keringan Sambel Tongkol ????????????. Resep Keringan Sambel Tongkol ???????????? yang ditulis Nindy bisa menjadi 1mangkok.



    resep lengkap untuk Keringan Sambel Tongkol ????????????


    Resep Keringan Sambel Tongkol ????????????


    Porsi: 1mangkok

    Bahan-bahan

    1. 3 potong ikan tongkol asap (iris halus)
    2. 8 bh cabe rawit merah (iris halus)
    3. 2 sdt sambel terasi
    4. (cabe merah, cabe rawit, terasi, kemiri, ketumbar sedikit, ulek)
    5. 1/4 sdt garam
    6. 1 sdt kecap asin
    7. 3 lembar daun jeruk
    8. 2 siung bawangputih
    9. sedikit merica

    Langkah

    1. Panaskan minyak, tumis bawang putih sampai kering, cabe rawit, sambel terasi sampai kering minyaknya..

    2. Masukkan potongan ikan, aduk rata..garam kecapasin,merica

    3. Kecilkan api, masak sampai benar2 kering..

    4. Tiriskan, taruh diatas tisu agar benar2 kering, kemudian masukan toples

    5. So yummy n easy !!!!!! Penghabis nasi no 1.. ??????




    Demikianlah Resep Keringan Sambel Tongkol ????????????, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Keringan Sambel Tongkol ???????????? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Keringan Sambel Tongkol ???????????? Kiriman dari Nindy diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Keringan Sambel Tongkol ???????????? Kiriman dari Nindy dengan alamat Url: https://fischers-lovebird.blogspot.com/2018/01/resep-keringan-sambel-tongkol-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==